Tips & trik mengemudi mobil dengan aman, nyaman dan hemat BBM p15

09/08/2019 | Fatchur Sag

Ini Kendaraan Yang Tidak Terpengaruh Aturan Ganjil Genap

Selain membatasi usia mobil yang boleh beredar di Jakarta, Instruksi Gubernur (InGub) DKI, Anies Baswedan soal pengendalian kualitas udara juga mengatur volume kendaraan yang melintas dengan sistem ganjil genap. Hanya saja tidak semua kendaraan terkena aturan ini, ada beberapa kendaraan yang tidak terpengaruh aturan ganjil genap sehingga bebas melintas di kawasan manapun.

09/08/2019 | Fatchur Sag

Memundurkan Mobil, Perhatikan 5 Hal Ini!

Memundurkan mobil baik saat parkir maupun hendak berbalik arah bukan hal susah untuk dilakukan, tapi juga bukan hal sederhana. Ada hal-hal yang perlu diperhatikan agar mobil bisa mundur dengan aman.

08/08/2019 | Fatchur Sag

Ironi, Demi Kenyamanan Fasilitas Bus Sinar Jaya Malah Dijarah Penumpang

Ada-ada saja kelakuan 'miris' oknum penumpang bus Sinar Jaya. Sudah disediakan unit dengan fasilitas interior penunjang kenyamanan, eh malah dirusak dan dijarah.

07/08/2019 | Fatchur Sag

Jangan Hanya Bisa Pakai, Pahami Arti Kode Huruf dan Angka Pada Mobil Transmisi Otomatis

Mobil transmisi otomatis memiliki sejumlah kode huruf dan angka pada tuas transmisinya. Pengemudi wajib memahami arti serta fungsi huruf dan angka tersebut agar bisa menggunakannya secara benar.

06/08/2019 | Abdul

Ingin Touring Dengan Mobil, Perhatikan Beberapa Hal Ini Agar Aman & Nyaman

Bagi yang mengikuti komunitas biasanya akan ada turing yang dilakukan. Tujuannya adalah untuk menjalin silaturahmi dan komunitas dapat awet dan selalu eksis dengan segala aktivitas yang dilakukan.. Pada umumnya saat melakukannya akan pergi ke suatu tempat dan bergembira bersama, bermain game dan masih banyak lagi yang menyenangkan. Namun dalam hal ini, yang perlu diperhatikan adalah untuk mengetahui tips aman touring dengan mobil.

06/08/2019 | Fatchur Sag

Tegasnya Aturan Baru di India, Anak di Bawah Umur Mengemudi Orang Tuanya Bisa Dipenjara

Sanksi berat diberikan kepada para orang tua di India yang membiarkan anak kecilnya mengemudi dari denda jutaan rupiah hingga dimasukkan ke dalam penjara bertahun-tahun.

05/08/2019 | Fatchur Sag

Hati-Hati, Kurangi Kecepatan Saat Melintas di Tikungan Tajam

Tidak seperti di jalan lurus, melintas di tikungan tajam menjadi tantangan tersendiri bagi pengendara dikarenakan potensi risiko yang lebih besar. Salah satu yang wajib dilakukan bagi pengemudi yaitu mengurangi kecepatan agar mobil tetap aman di jalurnya dan terhindar dari hal buruk berupa kecelakaan.

25/07/2019 | Fatchur Sag

Listrik Rumah Hanya Segini, Kurang Banget Buat Ngecas Mobil Listrik

Salah satu yang harus dipersiapkan kalau Anda berencana membeli mobil listrik yaitu daya listrik rumah yang cukup besar. Jika tidak, Anda harus menunggu sangat lama untuk ngecas mobil listrik sampai baterai benar-benar penuh, atau bahkan bisa saja listrik di rumah anjlok karena tak kuat menanggung beban.

19/07/2019 | Fatchur Sag

Mematikan AC Tidak Efektif, Begini Cara Hemat BBM Saat Mengemudi

Ada beragam cara dilakukan pengemudi untuk hemat BBM saat berkendara, salah satunya dengan mengecilkan atau mematikan AC. Menurut pakar eco driving, meski kinerja mesin lebih ringan cara tersebut tidak efektif. Ada cara lain yang lebih penting untuk menghemat BBM dibanding mematikan AC.

16/07/2019 | Fat

Minimalkan Korban Kecelakaan, Karoseri Bus Laksana Terapkan Uji Kekuatan Kursi Berstandar Eropa

Karoseri bus Laksana Ungaran, Jawa Tengah menerapkan standar uji keselamatan Seat and Anchorage Strength Test untuk menghasilkan kekuatan terbaik kursi bus dan anchorage yang terpasang pada struktur bus. Uji kekuatan kursi berstandar Eropa ini dilakukan sebagai upaya meminimalkan korban kecelakaan yang mungkin terjadi saat bus melintas di jalan raya.