Mengemudi Mobil

24/10/2019 | Abdul

Perlu Diperhatikan, Ini Jarak Aman Berkendara Yang Direkomendasikan Kepolisian

Saat mengemudikan mobil perlu mengetahui jarak aman berkendara dengan kendaraan lain. Hal ini penting karena berhubungan dengan keselamatan di jalan. Dengan memperhatikannya diharapkan dapat terhindar dari terjadinya kecelakaan selama perjalanan.

15/04/2019 | Fatchur Sag

Berkendara Di Bulan Puasa, Perhatikan Hal Ini Biar Tak Cepat Lelah

Bulan Ramadan menjadi bulan istimewa bagi umat Islam di seluruh dunia dimana mereka akan melaksanakan kewajiban berpuasa satu bulan secara serentak. Nah, bagi Anda yang selalu berkendara di bulan puasa karena alasan profesi atau yang lain, sebaiknya perhatikan hal-hal penting berikut agar kondisi tubuh tidak cepat lelah.

13/04/2019 | Fatchur Sag

Jangan Pernah Dilakukan, Ini Bahaya Besar Mengemudi Sambil Memangku Anak

Bukan rahasia kalau orang tua begitu sayang sama buah hatinya. Tapi keputusan mengemudi sambil memangku anak bukan keputusan yang bijak sebab ada bahaya besar yang mengintai setiap saat.

16/03/2019 | Fatchur Sag

Lokasi Paling Efektif Belajar Mengemudi Selain Tempat Kursus

Anda termasuk orang yang belum bisa mengemudi mobil, tapi tidak mau ikut kursus karena lokasi yang jauh dari tempat tinggal Anda? Jangan khawatir, berikut ini lokasi paling efektif buat belajar mengemudi mobil selain tempat kursus.

04/03/2019 | Arfian Alamsyah

Bolehkah Mobil Bertransmisi Otomatis Diderek?

Bolehkah Mobil Bertransmisi Otomatis Diderek? Ini Jawabannya

24/02/2019 | Arfian Alamsyah

Bagaimana Cara Kerja Electronic Parking Brake dan Brake Hold? Ini Penjelasan Teknisnya

EPB atau yang lazim disebut dengan Electronic Parking Brake serta Brake Hold memang memudahkan dan membuat nyaman pengemudi. Tapi penasaran kah Anda dengan bagaimana cara kerja Electronic Parking Brake dan Brake Hold ini? Berikut penjelasan teknisnya

30/11/2018 | Mahmudi Restyanto

Ada 4 Jenis Transmisi Otomatis, Nomor 3 Tidak Banyak Tahu

Transmisi otomatis saat ini menjadi favorit para konsumen.Seiring perkembangan teknologi, transmisi otomatis semakin canggih dan terbagi dalam 4 jenis transmisi otomatis.

30/11/2018 | Mahmudi Restyanto

Tetap Aman Selama Perjalanan, Begini Cara Benar Bawa Barang di Bagasi

Peletakan barang di bagasi akan berbahaya jika Anda menaruh sembarangan. Agar tetap aman di jalan, ada cara yang benar membawa barang di bagasi.

27/11/2018 | Fatchur Sag

8 Perilaku Pengemudi Ini Bikin Gemas dan Geregetan

Ada yang mengatakan kalau cermin budaya bangsa bisa dilihat bisa dilihat dari perilaku pengemudi berlalu lintas. Negara yang tertib dan teratur biasanya memiliki kondisi lalu lintas yang teratur pula, lebih banyak warganya yang sadar terhadap kedisiplinan berlalu lintas. Lalu bagaimana dengan perilaku pengemudi di Indonesia?

25/11/2018 | Abdul

Turun Hujan Deras, Hindari Hal Ini Ketika Mengemudi Mobil Demi Keamanan

Bagi seseorang yang memang memiliki aktivitas harian yang padat dan tidak bisa ditinggalkan tidak peduli akan cuaca yang sedang berlangsung. Jadi meskipun dalam cuaca cerah ataupun hujan deras tetap melakukan kegiatan sehari-harinya. Mungkin hal tersebut karena tuntutan pekerjaan yang memang tidak bisa dihindari. Namun saat diharuskan mengemudi mobil maka utamakanlah keselamatan terutama saat turun hujan.