CARI BERITA
Artikel tentang tips & trik seputar merawat, jual beli mobil p82
14/09/2018 | Fatchur Sag
Kilometer atau Bulan, Mana Yang Paling Baik Buat Ganti Oli?
Ada yang selalu disarankan buat para pemilik kendaraan bermotor baik mobil maupun sepeda motor untuk selalu mengganti oli bila mencapai jarak atau tempo tertentu, biasanya menggunakan batasan kilometer atau hitungan bulan. Pertanyaannya, antara kilometer dan bulan mana yang paling baik buat ganti oli?
11/09/2018 | Fat
Jalan Beton Bikin Ban Cepat Habis, Begini Mengakalinya
Salah satu kekurangan jalan beton adalah bikin ban cepat habis. Lalu bagaimana mengakalinya agar ban bisa tahan lebih lama dan tidak cepat 'gundul'?
08/09/2018 | Abdul Kosim
Habis Beli Mobil Bekas, Ingin Balik Nama STNK Kendaraan? Begini Prosesnya
Pada saat membeli Mobil bekas biasanya kelengkapan surat seperti STNK dan BPKB masih menggunakan nama pemilik sebelumnya. Jika ingin mengganti dengan nama sendiri perlu dilakukan balik nama STNK kendaraan.
08/09/2018 | Fatchur Sag
3 Hal Ini Bikin Mobil Tetap Kinclong Meski Dijemur Seharian
Anda yang sering parkir mobil di bawah sinar matahari langsung tiap hari, 3 hal berikut bakal bikin mobil tetap kinclong meski dijemur seharian!
06/09/2018 | Fatchur Sag
Hati-hati, Inilah 2 Dampak Buruk Sering Parkir Mobil Di Bawah Sinar Matahari
Sering parkir di bawah sinar matahari langsung? Hati-hati, mobil Anda bakal kena 2 dampak buruk sekaligus.
06/09/2018 | Abdul Kosim
Apakah Aman Bahan Bakar Solar B20 Dikonsumsi Mesin Diesel Toyota? Ini Penjelasannya
Toyota merupakan salah satu merek Mobil ternama yang memasarkan produknya di berbagai negara, salah satunya adalah Indonesia. Terdapat beberapa varian mesin yang dimilikinya yakni bensin dan diesel. Untuk mesin diesel disematkan pada Toyota Fortuner, Innova dan juga Toyota Hilux dengan kabin ganda. Lantas, apakah aman solar B20 dikonsumsi mesin diesel Toyota?
04/09/2018 | Abdul Kosim
Tersesat Di Jalan! Begini Cara Bertanya Yang Sopan Saat Berkendara
Perjalanan menuju suatu tempat yang belum pernah dituju bisa menjadi pengalaman yang menarik bagi seseorang. Selain menemukan nuansa keindahan yang baru, juga bisa mendapatkan hiburan yang tidak seperti biasanya. Namun bisa jadi perjalanan tidak sesuai dengan perkiraan, kadang pengendara mengambil jalan yang salah. Dalam hal ini bertanya yang sopan bisa jadi salah satu pilihan tepat.
03/09/2018 | Abdul Kosim
Perhatikan Hal Ini Ketika Ingin Kursus Mengemudi
Keinginan untuk bisa mengemudi Mobil meskipun tidak memiliki kendaraan kadang muncul dalam pikiran. Hal ini bisa jadi bermanfaat, seperti untuk bekerja menjadi sopir ataupun saat ingin meminjam Mobil rental. Salah satu hal yang dapat dilakukan adalah dengan meminta teman atau saudara untuk mengajari sobat. Akan tetapi jika merasa tidak enak bisa mencoba untuk melakukan kursus mengemudi di LPK.
02/09/2018 | Metodius Getan Plue
Bukan Hanya Mesin Namun Aki Mobil Pun Perlu Dirawat Begini Tipsnya
Membeli mobil tidak akan putus begitu saja, sebagai pembeli, kita perlu memastikan semua terawat dengan baik, bahkan untuk mobil baru sekalipun. Biasanya yang menjadi fokus utama perawatan adalah sektor mesin, namun aki mobil pun perlu menjadi fokus dan butuh perawatan. Aki merupakan salah satu bagian dari kendaraan roda empat maupun roda dua. Terutama bagi mobil, aki berfungsi sebagai penyalur daya listrik ke bagian yang lain seperti starter, lampu dan lainnya.
02/09/2018 | Fatchur Sag
Meski Jarang Dipakai, Tetap Perhatikan Tekanan Udara Ban Cadangan
Jangan abaikan ban cadangan mobil Anda. Meski jarang dipakai, tekanan udaranya tetap harus diperhatikan.
CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer



