Mobil bekas

09/08/2020 | Abdul

Beberapa Tips Beli Mobil Bekas Agar Dapat lebih Murah

Harga sebuah mobil bekas biasanya mengalami depresiasi tergantung dari tahun dan kondisi sebuah mobil. Mobil bekas menjadi alternatif bagi mereka yang menginginkan mobil. Harga mobil bekas jelas lebih terjangkau dan cocok bagi orang yang punya finansial ketat.

13/05/2020 | Fatchur Sag

Biar Cepat Laku Menjual Mobil Saat Ini, Perhatikan Hal Berikut!

Kebutuhan terkadang memaksa orang menjual mobil untuk segera mendapatkan uang. So, buat kamu yang mau jual mobil saat ini, perhatikan hal berikut agar cepat laku dengan harga tinggi!

08/10/2019 | Fatchur Sag

Karena 2 Alasan Ini Mobil Lawas Bekas Masih Menarik dan Layak Dimiliki

Mobil bekas memang tak seperti mobil baru yang semuanya serba kinclong dan serba prima. Selain faktor penggunaan pemilik sebelumnya, kondisi mobil yang termakan umur membuat segalanya berbeda. Akan tetapi ada 2 alasan yang membuat mobil lawas bekas layak dipertimbangkan untuk dimiliki.

21/02/2019 | Fatchur Sag

3 Fitur Baru Suzuki Auto Value Mudahkan Pelanggan Mencari Mobil Idaman

Situs jual beli mobil Suzuki bekas bersertifikat, Suzuki Auto Value hadir dengan tampilan dan template baru. Selain lebih menarik, situs juga dibekali dengan 3 fitur baru yang diklaim bakal memberikan kemudahan lebih kepada pelanggan untuk mencari mobil idaman dan membelinya. Apa saja fitur-fitur tersebut? Berikut infonya!

07/02/2019 | Fatchur Sag

Alasan Suku Cadang, Mobil Ini Alami Depresiasi Harga Cukup Besar

Satu hal yang jadi pertimbangan orang membeli mobil baru merek tertentu adalah soal harga jual kembali. Keinginan banyak orang mobil yang dijual dengan status mobil bekas masih laku dengan harga tinggi. Faktanya tidak demikian, karena berbagai alasan mobil mengalami depresiasi harga cukup besar.

24/12/2018 | Fatchur Sag

Pasar Tak Pernah Mati, Ini Beda Berburu Mobil Bekas Zaman Dulu Dengan Sekarang

Perbedaan zaman berpengaruh pada perubahan perilaku di semua bidang kehidupan. Hingga cara berburu mobil bekas pun mengalami perubahan yang sangat signifikan antara zaman dulu dengan sekarang.

29/11/2018 | Mahmudi Restyanto

Big SUV Dengan Harga Terjangkau, Simak Tips Lengkap Beli Chevrolet Trailblazer Bekas

Memiliki Big SUV membuat Anda terlihat gagah dengan dimensinya yang besar. Namun bila membeli mobil baru harganya masih mahal. Salah satu opsinya adalah membeli kondisi bekas, salah satunya adalah Chevrolet Trailblazer bekas.

05/11/2018 | Fatchur Sag

Membeli Mobil Bekas di Pelelangan, Ini Langkah Yang Harus Diperhatikan

Membeli mobil bekas dengan sistem lelang bisa jadi tantangan tersendiri karena harus 'berebut' dengan peserta lelang yang lain. Tapi itu sebanding karena harga yang ditawarkan balai lelang biasanya jauh di bawah harga dealer.

21/09/2018 | Abdul Kosim

Pengen Membeli Second? Pahami Dulu Masalah Umum Mobil Bekas Agar Tidak Kecewa

Mobil bekas bisa jadi salah satu pilihan bagi masyarakat Indonesia saat ingin mempunyai Mobil. Biasanya orang yang memilih Mobil ini karena dana yang kurang atau memang kendaraan kesukaan sudah tidak diproduksi lagi. Namun masalah umum Mobil bekas yang kerap terjadi harus diwaspadai. Teliti dalam membeli serta mengetahui permesinan sangatlah dibutuhkan.

23/08/2018 | Abdul

Ingin Menjual Mobil Bekas! Coba Gunakan Metode Ini

Mempunyai sebuah Mobil tidak selamanya suka dan betah dengan yang dimilikinya. Hal tersebut karena semakin kesini banyak Mobil modern dengan fitur lebih canggih, baik dari segi kenyamanan dan keamanannya. Oleh sebab itu kerap pemilik akan melakukan pergantian dengan yang kekinian. Untuk mengurangi biaya pembelian bisa dengan menjual Mobil bekas yang dimiliki sebagai tambahan. Dengan begitu akan lebih sedikit biaya yang perlu dipersiapkan.