CARI BERITA
Berita terbaru seputar dunia otomotif di Indonesia maupun luar negeri p56
07/10/2019 | Fatchur Sag
Penghargaan Baru Dari Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Untuk Suzuki Indonesia
Koleksi penghargaan Suzuki Indonesia bertambah seiring diterimanya penghargaan dari Direktorat Jenderal Bea Dan Cukai pada peringatan Hari Bea dan Cukai Nasional ke-73 di Aula Merauke, Kantor Pusat Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Jakarta Timur (2/10/19).
04/10/2019 | Fatchur Sag
Kembar, Penjualan MG Hector Lebih Meledak Ketimbang Almaz
Model kembaran Wuling Almaz di India, MG Hector mendapat respon luar biasa dari masyarakat India. Hanya dalam waktu tiga bulan penjualan MG Hector mencapai puluhan ribu unit, sekaligus jauh menyalip penjualan Wuling Almaz di Indonesia.
02/10/2019 | Abdul
Unit Terbatas Di Indonesia, Siapa Yang Lebih Dulu Mendapat Suzuki Jimny?
Suzuki Jimny merupakan salah satu mobil segmen SUV yang sedang ramai diperbincangkan. Bahkan masyarakat di Indonesia banyak yang menginginkannya. Hal tersebut terbukti dengan pemesanannya yang mencapai ribuan padahal kemarin mobil belum masuk ke Indonesia. Baru-baru ini dikabarkan mobil SUV ikonik tersebut telah datang namun jumlahnya terbatas, lantas siapa yang mendapat Suzuki Jimny lebih dahulu?
01/10/2019 | Hafizh Fauzan
Luncurkan Dealer ke-8,Honda Siap Ekspansi Pasar Mobil Surabaya
Kehadiran dealer Honda Prisma HR Muhammad menjadi bukti bahwa pasar otomotif kota Surabaya sangat penting bagi Honda di Indonesia, dimana dengan pengembangan yang diberikan membuat dealer ini siap melayani konsumen hingga kawasan Jawa Timur.
24/09/2019 | Fatchur Sag
Serius Atasi ODOL, Jasa Marga Pasang Kamera Pengawas di 8 Titik Ruas Tol Jakarta
Kamera pengawas dipasang PT Jasa Marga (Persero) di 8 titik menindaklanjuti wacana pemberlakukan tilang elektronik di jalan tol, terkhusus buat truk-truk ODOL yang memang kerap kali melintas.
23/09/2019 | Fatchur Sag
Promo Mobil Hybrid Kian Ramai, Toyota Tetap Jualan Mobil Diesel
Toyota tetap mendongkrak jualan mobil diesel di Indonesia meski saat ini tengah ramai-ramainya promo mobil hybrid dan mobil listrik. Ini alasannya!
21/09/2019 | Fatchur Sag
Rencana Tilang Elektronik Truk ODOL di Jalan Tol, Kemenhub Dukung Penuh
Kepolisian nyatakan tilang elektronik siap menyasar truk ODOL (over dimension over loading) di jalan tol demi menghindari kecelakaan yang kerap terjadi.
18/09/2019 | Fatchur Sag
Tampilan Makin Menarik, Penjualan Toyota Calya Ditarget 5.000 Unit Per Bulan
Dengan segala pembaruan yang ada dan mengingat pasar yang masih sangat besar, PT Toyota Astra Motor (TAM) menargetkan penjualan Toyota Calya stabil di angka 5.000-an unit per bulan.
18/09/2019 | Fatchur Sag
Tingkatkan Daya Jelajah, TMC Uji Coba Panel Surya Pada Toyota Prius
Inovasi lebih maju terus dikembangkan Toyota Motor Corps (TMC) untuk menjadi yang terbaik. Yang terkini, Toyota menguji coba penggunaan panel surya pada Toyota Prius terbaru sehingga memiliki daya jelajah lebih jauh.
17/09/2019 | Abdul
Kabar Gembira, Fasilitas Uji Coba Kendaraan Baru Akan Dimiliki Indonesia
Produksi mobil mempunyai beberapa tahapan yang perlu dilakukan, dari pembentukan rangka sampai perakitannya. Bahkan sebelum sampai ke konsumen, kendaraan dalam kondisi baru dilakukan pengujian. Uji coba yang dilakukan bertujuan untuk memastikan produknya aman sampai ke tangan konsumen. Tapi kabar baiknya adalah ada informasi bahwa Indonesia akan mempunyai fasilitas uji coba kendaraan baru.
CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer



