CARI BERITA
Berita terbaru seputar dunia otomotif di Indonesia maupun luar negeri p53
02/11/2019 | Abdul
Menarik, STNK Berbentuk Kartu Punya Banyak Fungsi
Semakin kesini zaman semakin modern, semuanya dibuat dengan kepraktisan dan teknologi canggih. Bahkan dikabarkan akan ada STNK berbentuk kartu, jadi tidak menggunakan surat lagi. Dari segi wujud dibuat menyerupai Smart SIM yang dapat menyimpan data kendaraan. Jadi akan ada Chip di dalamnya seperti kartu-kartu jaman sekarang yang serba praktis.
02/11/2019 | Fatchur Sag
Connecting Rod Bermasalah, Puluhan Ribu Unit Daihatsu Gran Max dan Luxio Direcall
Sebanyak 36.915 unit Daihatsu Gran Max dan Luxio kena recall sebab dideteksi ada masalah pada Connecting Rod atau setang seher. Komponen ini berpotensi patah dan dapat membahayakan pengendara.
02/11/2019 | Fatchur Sag
Produksi di Jepang Tidak Mencukupi, Prinsipal Belum Yakin Buat Produksi Suzuki Jimny di Negara Lain
Atas lamanya inden di seluruh negara, Suzuki Motor Corporation (SMC) mengaku produksi Suzuki Jimny di Jepang memang tidak mencukupi. Meski demikian untuk memproduksi di luar Jepang Suzuki masih pikir-pikir dan tidak yakin.
30/10/2019 | Abdul
Mobil Segmen Kei Car Suzuki Ternyata Telah Lama Dijual Dan Produksi Di Indonesia
Suzuki merupakan salah satu produsen mobil ternama yang telah memasarkan produknya ke banyak negara, salah satunya Indonesia. Banyak model yang diproduksi dan salah satunya adalah mobil segmen Kei Car. Mobil jenis ini mempunyai dimensi yang mungil dan merupakan kendaraan favorit di negara Jepang. Untuk produk di Jepang seperti Spacia Gear, Wagon R, Carry, Hustler, Every dan Alto.
29/10/2019 | Hafizh Fauzan
Bawa Armada Mobil Taksi Listrik, Bluebird Beri Dukungan pada Acara Karnaval Jakarta Langit Biru
Sejalan dengan Acara Karnaval Jakarta Langit Biru, Bluebird menurunkan armada mobil taksi listrik mereka untuk bisa disaksikan oleh publik di Jakarta.
29/10/2019 | Fatchur Sag
Terus Merugi, General Motors Tutup Penjualan Chevrolet Di Indonesia
Keputusan bulat diambil Chevrolet atau General Motors (GM). Merek asal Amerika tersebut menutup penjualan Chovrolet di Indonesia pada akhir Maret 2020 karena kondisi pasar yang tidak menguntungkan.
28/10/2019 | Abdul
Tanggapan Mitsubishi Terkait Rencana Penghapusan BBN-KB Kendaraan Listrik DKI
Kendaraan listrik saat ini sedang tren dan banyak menjadi perbincangan. Kabar terbarunya adalah Pemprov DKI Jakarta juga ikut mendorong masyarakat mengenai penggunaan kendaraan listrik. Upaya tersebut dilakukan dengan rencana penghapusan BBN-KB (Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor) pada mobil yang menggunakan mesin listrik.
25/10/2019 | Abdul
Tahun Depan Hari Jadi Ke 100 Suzuki, Ini Rencana yang Akan Dilakukan
Tahun depan merupakan hari jadi ke 100 Suzuki Motor Corporation (SMC) yang ke 100 tahun. Bertepatan dengan hal yang cukup menggembirakan tersebut, dari pihak SMC mengenalkan inisiatif mengenai pengembangan teknologi dalam dan juga produk-produknya di Tokyo Motor Show. Hal tersebut guna menyambut big future 100 tahun ke depan.
24/10/2019 | Abdul
Mobil Sedan Premium Toyota Camry Hybrid, Desain Mewah Dengan Fitur Mumpuni
Ketika membeli sebuah kendaraan akan banyak beberapa pertimbangan yang perlu dipikirkan. Hal tersebut terbilang wajar supaya mendapatkan yang benar-benar disuka dan sesuai selera. Salah satu pertimbangan adalah di bagian desain interiornya. Lantas bagaimana desain yang dimiliki Toyota Camry Hybrid yang masuk dalam sedan premium?
23/10/2019 | Fatchur Sag
Penjualan Sigra Jadi Andalan Daihatsu Dalam Sembilan Bulan
Sembilan bulan pertama 2019 penjualan Sigra mencapai 37.241 unit atau 29,2 persen dari seluruh penjualan Daihatsu di Indonesia. Mampukah akan ini dipertahankan hingga akhir tahun?
CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer



