Cari berdasarkan kriteria: Honda
Ada "440 hasil" yang ditemukan
17/02/2018 | Mobilmo.com
Honda Mendominasi Pasar Hatchback Januari 2018, Market Share Capai 62 Persen
Bulan pertama di tahun 2018, Honda Indonesia atau PT Honda Prospect Motor (HPM) mencatatkan hasil memuaskan dengan suksesnya mempertahankan dominasinya di pasar hatchback. Penjualan yang diperoleh selama satu bulan mengalami peningkatan dibanding periode sebelumnya yaitu tahun 2017.
07/02/2018 | Mobilmo.com
Brio Jadi Penyumbang Tertinggi Penjualan Mobil Honda Januari 2018
Tahun 2018 baru berjalan satu bulan lebih beberapa hari. Meski demikian, Honda Indonesia sudah mencatatkan hasil manis penjualan mobil di bulan pertamanya.
01/02/2018 | Mobilmo.com
Masalah di Switch Door Mirror, Honda Odyssey Dan Accord Direcall
Seperti yang sudah-sudah, recall selalu jadi perhatian utama bagi Honda. Sebab masalah yang satu ini selalu berkaitan dengan keamanan, kenyamanan dan juga kepuasan pelanggan.
31/01/2018 | Mobilmo.com
Honda Buka Dealer Baru Dan Yang Pertama Di Klaten Jawa Tengah
Honda mulai memperluas jaringannya pada tahun 2018 dengan meresmikan dealer resmi di kota Klaten Jawa Tengah dengan nama Honda Perkasa Klaten, hasil kerja sama Honda dengan PT. Bintang Perkasa Mobilindo.
28/01/2018 | Mobilmo.com
Honda Recall Lima Model Terbaiknya Terkait Sistem Pengereman
Agen Pemegang Merek (APM) mobil merek Honda di Indonesia, PT Honda Prospect Motor (HPM) mengumumkan penarikan kembali atau recall produk terkait adanya masalah pada komponen master cylinder dan master power pada sistem pengereman kendaraan
17/01/2018 | Mobilmo.com
Terjual Sebanyak 186.589 Unit, Penjualan Mobil Honda 2017 Turun Dibanding Tahun 2016
Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mengumumkan hasil penjualan kendaraan bermotor selama tahun 2017. Dari 38 merek yang menjadi anggota Gaikindo, total pengiriman dan penjualan mobil ke dealer mencapai angka 1.
15/01/2018 | Mobilmo.com
Spesifikasi Lengkap Toyota C-HR, Pesaing Honda H-RV
Setelah beberapa bulan yang lalu tampilan utuh crossover tersebar luas di internet, awal bulan Maret kemarin Toyota resmi meluncurkan data tentang spesifikasi lengkap Toyota CHR diajang pagelaran otomotif, Genewa Motor Show. Mobil crossover pesaing Honda HRV dan Nissan Juke ternyata mewarisi teknologi hibrida yang telah dimiliki lebih dulu oleh Toyota Pius dan juga mesin konvensional.
12/01/2018 | Mobilmo.com
Soal Kehadiran Ertiga Terbaru, Honda Dan Toyota Tak Menggubris
Segmen mobil sejuta umat MPV atau low multi purpose vehicle (LMPV) hingga saat ini masih menjadi pasar paling menggiurkan buat para produsen kendaraan roda empat. Segmen ini paling banyak menyedot minat konsumen dalam negeri.
09/01/2018 | Mobilmo.com
Ada Diskon Rp 80 juta Untuk Honda CR-V dan Accord Baru
Momen pergantian tahun masih dimanfaatkan khususnya oleh dealer-dealer yang memiliki stok produk lama dengan memberikan program diskon. Seperti yang terjadi pada musuh bebuyutan di kelas hatchback, Honda Jazz dan Toyota Yaris.
08/01/2018 | Mobilmo.com
Pasar LSUV Masih Legit Buat Honda HR-V 1.500 cc
Pasar segmen low sport utility vehicle (SUV) masih menjadi pasar yang legit buat Honda HR-V 1.500 cc.
Berita mobil populer
Review mobil populer



