CARI BERITA
Berita otomotif Indonesia- perbarui semua berita otomotif terbaru p246
25/08/2017 | Mobilmo.com
Dianggap Biang Kemacetan, Inilah Perbandingan 100 Orang Naik Bus Dengan Bawa Kendaraan Pribadi
Kemacetan selalu saja menjadi masalah yang sulit dipecahkan, khususnya di kota-kota besar seperti Jakarta. Tidak pandang waktu, entah itu pagi, siang sore bahkan malam sekalipun pemandangan kepadatan lalu lintas selalu menghiasi jalanan.
24/08/2017 | Mobilmo.com
Sedang Oke, Suzuki Revisi Target Penjualan 2017
Di awal tahun Suzuki mobil memang tidak muluk-muluk dalam menetapkan target penjualan. PT.
24/08/2017 | Mobilmo.com
Ketahui, Inilah Keunggulan - Keunggulan Mobil Toyota
Apakah anda berencana untuk membeli sebuah mobil? Jika iya, membeli mobil Toyota bisa menjadi pilihan tepat untuk anda karena keunggulan mobil Toyota sangat banyak. Banyak sekali orang yang sudah membeli mobil Toyota dan merasa puas dengan keunggulan mobil tersebut.
23/08/2017 | Mobilmo.com
Toyota Vios 2017 Tampil Lebih Elegan
Toyota sepertinya masih melihat potensi yang dimiliki Vios di pasar sedan premium Indonesia. Toyota Vios termasuk salah satu mobil yang banyak mengalami perubahan penampilan sejak pertama kali dirilis tahun 2003 lalu.
23/08/2017 | Mobilmo.com
Pekerjaan Rumah Yang Berat Bagi Honda Di Segmen MPV
Hadirnya sejumlah model baru yang cukup menarik turut memberikan kontribusi besar pada Honda. Berbagai segmen mobil di Indonesia berhasil dikuasai seperti Sport Utility Vehicle (SUV) dan sedan.
22/08/2017 | Mobilmo.com
Fantastis, Lexus Catatkan Transaksi Senilai Rp 400 Miliar Selama Pameran GIIAS 2017
Ada yang luar biasa bagi Lexus dari keikutsertaannya di pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 di ICE BSD City, Tangerang Selatan, Banten, tanggal 10 hingga 20 Agustus 2017 lalu. Selama perhelatan itu, Lexus sukses mencatatkan transaksi dengan nilai cukup fantastis, 400 miliar rupiah.
22/08/2017 | Mobilmo.com
Persaingan Ketat Toyota C-HR vs Honda HR-V
Kehadiran mobil Toyota C-HR sebagai salah satu mobil SUV akan membuat panas pasar global. Terutama di Indonesia sendiri, tipe mobil jenis ini akan sangat diminati, mengingat ukuran kabin yang praktis, dan bisa digunakan sehari – hari.
22/08/2017 | Mobilmo.com
Inilah Mobil Tipe MPV Terbaru Yang Ditampilkan Toyota Astra Di GIIAS 2017 Lalu
Toyota Asta Motor semakin berkomitmen dalam melengkapi mobil tipe MPV di pasaran Indonesia. Hal tersebut dibuktikan dengan peluncuran All New Voxy pada GIIAS 2017 yang berlangsung mulai 10 hingga Agustus 2017 lalu.
21/08/2017 | Mobilmo.com
Kuota Hanya 50 Unit, Honda Civic Type R Sangat Diminati
Berbicara soal mobil performa tinggi di Indonesia, tentu yang paling populer di masyarakat adalah Mercedes Benz dan BMW. Ferrari, Lamborghini juga masuk jajaran mobil-mobil performa tinggi.
21/08/2017 | Mobilmo.com
5 Alasan Penting Memilih Toyota Avanza
Toyota merupakan salah satu produsen dari Jepang yang paling digemari di Indonesia. maka tidak heran Toyota disebut sebagai mobil sejuta umat.