Berita mobil tentang Event dan Pameran otomotif di Indonesia dan dunia p11

14/10/2019 | Hafizh Fauzan

Mercedes-Benz Perkuat Eksistensi Lewat Peluncuran Dealer Terbaru di Jabodetabek

PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia dan PT Putra Borneo Nusantara Indah resmikan Nusantara Authorized Mercedes-Benz Passenger Cars Dealer sebagai bagian dealer mobil baru Mercedes-Benz ke-10 di Jabodetabek

03/10/2019 | Abdul

Mobil Dan Motor Baru Suzuki Akan Dihadirkan Di Gelaran Tokyo Motor Show 2019

Pengenalan mobil baru ataupun teknologi serta beberapa fitur menarik pada kendaraan biasanya dilakukan pada suatu event atau pameran. Sebentar lagi akan ada pameran otomotif yang dilangsungkan 2 tahunan yakni Gelaran Tokyo Motor Show 2019 yang akan dilangsungkan di Tokyo Big Sight, Yokohama. Untuk acaranya sendiri dilangsungkan mulai tanggal 24 Oktober mendatang sampai 4 November 2019. Dikabarkan mobil dan motor baru Suzuki akan ikut tampil pada acara tersebut.

02/10/2019 | Hafizh Fauzan

Festival Avanza-Veloz Sebangsa Buat Masyarakat Kota Semarang Rasakan Akhir Pekan Semarak

Lima kota Festival Avanza-Veloz sudah dijalani. Kini kota keenam Festival Avanza-Veloz Sebangsa berlabuh di kota Semarang. Seperti apa serunya acara kali ini?

02/10/2019 | Hafizh Fauzan

Sukseskan IMX 2019, Honda Boyong Dua Mobil Honda Modifikasi

Mengusung Honda HR-V dan Honda Brio yang sudah dimodifikasi, PT Honda Prospect Motor (HPM) buktikan dukungan terhadap industri kreatif di bidang otomotif di Tanah Air.

01/10/2019 | Hafizh Fauzan

Cavalcade Classiche Jadi Cara Ferrari Klasik Jalan-Jalan Di Italia,

Vakansi di Italia rasanya semakin sempurna jika ditemani mobil klasik Ferrari, seperti yang dilakukan para pemilik Ferrari yang ikut dalam program Cavalcade Classiche 2019

01/10/2019 | Fatchur Sag

Singkirkan 600 Peserta, 10 Desain Terbaik Maju Ke Final “Honda Brio Virtual Modification #2"

Sebanyak 600 desain berhasil dikumpulkan dalam ajang “Honda Brio Virtual Modification (V-Mod) #2". Dan 10 desain terbaik berhasil maju ke babak final.

01/10/2019 | Hafizh Fauzan

Gelar Customer Safety Driving Experience Jadi Cara BMW Prioritaskan Keselamatan Pemilik Mobil

Sebagai bentuk komitmen dalam memberikan pengalaman berkendara terbaik, para konsumen BMW terpilih mendapat informasi terkait safety driving langsung oleh BMW Group Indonesia dan bisa diaplikasikan saat berada di jalanan.

01/10/2019 | Hafizh Fauzan

Daihatsu Dress Up Challenge 2019 Sukses Buat Kota Bandung Jadi Meriah

Ratusan mobil Daihatsu yang sudah dimodifikasi secara apik saling bersaing dalam ajang Daihatsu Dress Up Challenge yang memasuki seri ke-11 di kota Bandung

30/09/2019 | Fatchur Sag

NMAA : Orang Indonesia Masih Butuh Edukasi Soal Modifikasi

Dunia modifikasi di tanah air mengalami peningkatan signifikan seiring dengan meningkatnya perhatian dari pemerintah. Hanya saja menurut NMAA, masih dibutuhkan edukasi agar tren ini bisa sejalan dengan meningkatnya penggunaan komponen modifikasi yang diproduksi lokal dalam negeri.

30/09/2019 | Pratomo FJ

IMX 2019 Kembali Hadir Menjadi Surga Dunia Modifikasi Indonesia

Bagi pecinta dan pelaku industri modifikasi, IMX 2019 kerap dinanti sebagai ajang unjuk gigi dunia industri modifikasi Indonesia.