Lalu Lintas Selama Asian Games

09/10/2018 | Arfian Alamsyah

Segera Cari Jalan Alternatif, Jalan Pancoran Ditutup Hingga 13 Oktober

Ayo, segera cari jalan pintas! Dinas Perhubungan DKI Jakarta berencana akan menutup simpang Pancoran pada malam ini. Penutupan ini dilakukan terkait dengan pemasangan U-shape dan pier head Light Rail Transit (LRT) Cawang-Dukuh Atas.

15/08/2018 | Padli Nurdin

Sukseskan Asian Games 2018, Pemprov DKI Alihkan Metromini dan Kopaja Sudirman - Thamrin

Untuk mendukung suksesnya gelaran Asian Games 2018, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta resmi melarang Metromini dan Kopaja untuk melintas di Jalan Sudirman – Thamrin mulai hari ini, Rabu (15/8).

24/07/2018 | Padli Nurdin

Pengamat: Demonstrasi Driver Ojol Saat Pembukaan Asian Games Bisa Berakibat Fatal

Indonesia kembali menjadi penyelenggara Asian Games Agustus nanti. Namun, event akbar se-Asia ini terancam demonstrasi driver ojol pada saat pembukaan Asian Games.

19/07/2018 | Padli Nurdin

Rekayasa Lalu Lintas Selama Asian Games Bukan Hanya Genap Ganjil!

Pemerintah telah mengumumkan rekayasa lalu lintas selama Asian Games diselenggarakan di Indonesia. Rekayasa ini akan diaplikasikan setidaknya selama penyelenggaraan Asian Games berlangsung.