Ini Alasan Pabrikan Tidak Lagi Menggunakan Teknologi Karburator Pada Mobil Modern
04/10/2019 | Arfian Alamsyah
Mobil dengan teknologi jadul alias jaman dulu umumnya masih mengusung teknologi karburator
Sistem pengabutan bahan bakar injeksi memang sangat digemari saat ini. Namun, dahulu kala utamanya pada medio 1990an hingga menjelang 2000an sistem pasokan bahan bakar karburator menjadi primadona. Tapi, lain dulu lain sekarang, saat ini hampir sudah tidak ada lagi mobil di muka bumi yang menggunakan karburator pada mobil modern. Ternyata ini alasan teknis pabrikan tidak lagi menggunakan karburator pada mobil modern.
>>> Ini dia kelebihan dan kekurangan sistem direct injection, kami bahas tuntas dan teknis!
Sistem pengabutan bahan bakar karburator memang lebih mudah disetting sendiri tapi tidak konsisten
Alasan pertama pabrikan tidak lagi menggunakan karburator pada mobil modern adalah efisiensi. Sistem pasokan bahan bakar elektronik yang diatur komputer terbukti lebih efisien dan konsisten dibanding karburator. Alasan kedua pabrikan tak lagi menggunakan karburator pada mesin mobil modern adalah mempercepat proses perawatan berkala. Karena karburator memiliki lebih banyak bagian yang memperlama proses bongkar pasang.
>>> Mesin Anda sudah upgrade? Ini dia waktu yang tepat untuk upgrade injektor
Karburator dari Toyota Kijang banyak dicari untuk dijadikan substitusi karburator mobil lain
Seperti yang kita ketahui bersama, memang karburator lebih mudah untuk disetting sendiri karena hanya tinggal mengubah baut putaran angin dan bensin saja dengan obeng. Tetapi bagian-bagian lain seperti pilot jet dan main jet butuh penyesuaian jika ingin mencapai tujuan performa yang diinginkan dan itu tidak simpel. Jadi itulah alasan mengapa pabrikan saat ini tidak lagi mengadopsi sistem pasokan bahan bakar karburator pada mobil modern.
>>> Klik di sini untuk mengupdate tips dan trik otomotif terbaru lainnya!
Berita sama topik
- 
        
        24/11/2019 | Arfian Alamsyah Punya Suara Khas Dan Minim Getaran, Inilah Kelebihan Mesin BoxerMesin boxer identik dengan pabrikan Porsche dan Subaru. Mesin ini punya ciri khas suara yang melengking di putaran tinggi dan juga minim getaran. Apakah hanya itu saja? Inilah kelebihan mesin Boxer dibanding konvigurasi mesin lainnya. 
- 
        
        23/11/2019 | Arfian Alamsyah Inilah Kelebihan Rancang Bangun DNGA Pada Mobil-Mobil DaihatsuDaihatsu mengklaim, bahwa konsep DNGA yang diusung oleh mobil-mobil Daihatsu kekinian ini masih relevan 10 tahun kedepan. Lantas, bagaimana pendapat kami mengenai konsep DNGA ini? 
- 
        
        22/11/2019 | Arfian Alamsyah Ini Alasan Mengapa Mobil Pick Up Selalu Pakai Penggerak Roda BelakangMobil pick up adalah mobil barang, mobil ini selalu diciptakan untuk mengangkut barang. Lantas, mengapa mobil pick up selalu pakai penggerak roda belakang? 
CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer
 
                         
                         
                         
                         
         
                             
                             
                             
                             
                             
                             
                             
                             
                             
                             
                             
                            


 
             
             
             Daihatsu Dress-Up Challenge 2020 Tahun Ini Dilakukan Secara Virtual
                Daihatsu Dress-Up Challenge 2020 Tahun Ini Dilakukan Secara Virtual
             
                         
                         
                         Spesifikasi Mobil Suzuki Swift 2013 : Mobil Mungil Untuk Temani Aktivitas Di Perkotaan
                Spesifikasi Mobil Suzuki Swift 2013 : Mobil Mungil Untuk Temani Aktivitas Di Perkotaan
             Ditlantas Polda Jatim Siapkan Tilang Elektronik Seluruh Jatim
                Ditlantas Polda Jatim Siapkan Tilang Elektronik Seluruh Jatim
             
                         
                         
                        