Review Suzuki: spesifikasi, interior, eksterior semua model terlaris

25/10/2018 | Padli Nurdin

Review Suzuki Ciaz 2018

Menjadi andalan Suzuki di segmen sedan menengah, khususnya di Indonesia, Suzuki Ciaz akhirnya mendapatkan peningkatan berupa facelift yang diluncurkan pada Agustus lalu. Tak lagi dijual di diler-diler resmi Suzuki di Indonesia, apa saja perubahan yang diberikan Suzuki untuk sedan menengahnya kali ini?

09/10/2018 | Arfian Alamsyah

Review Suzuki Swift 2019

PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) sebenarnya sudah memiliki keinginan untuk menghadirkan generasi teranyar dari Suzuki Swift dalam waktu dekat ini. Namun sayang, sepertinya hegemoninya kalah dengan Suzuki Jimny yang dipamerkan pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show 2018 lalu. Meski begitu ada satu pertimbangan utama yang harus dikaji lebih lanjut yakni dalam aspek harga. Berikut ini review Suzuki Swift 2019 untuk Anda.

15/09/2018 | Handy Goeyana

Review Suzuki Ertiga GL 2018, Varian Menengah Dari Suzuki Ertiga

Suzuki Ertiga 2018 resmi memulai debutnya saat ajang IIMS pada bulan April 2018 kemarin. Sebagai varian menengah dari Suzuki Ertiga, Suzuki Ertiga GL jauh lebih lengkap dari varian GA meskipun masih kalah lengkap dengan varian GX. Review Suzuki Ertiga GL 2018 akan kami jabarkan di bawah ini.

16/06/2018 | Handy Goeyana

Review Suzuki Ignis 2018, Harga Dan Spesifikasi Lengkap

Setelah sukses dengan Suzuki Ignis yang diluncurkan pada tahun 2017 kemarin, kali ini di awal tahun 2018 PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) meluncurkan varian terbarunya. Apa saja kelebihan yang ditawarkan varian terbaru ini? Selengkapnya bisa dibaca ulasan mobil ini dalam Review Suzuki Ignis 2018 dibawah ini.

12/06/2018 | Ryan Sugandy

Ulasan Suzuki Mega Carry 2018, Pick Up Lega dan Elegan ala Suzuki

Tahun 2018, Suzuki memperbarui salah satu produknya di kelas kendaraan komersial yaotu Suzuki Mega Carry. Mobil yang menggunakan basis dari Suzuki APV ini sekarang tampil lebih elegan dan mewah. Apa saja yang ditawarkan oleh Suzuki Mega Carry 2018 yang diperkenalkan di Indonesia pada awal Maret kemarin? Berikut ini adalah review Suzuki Mega Carry 2018!

22/05/2018 | Ryan Sugandy

Review Suzuki Ertiga 2018, Bisakah Kembali Menjadi Avanza Killer?

Suzuki Ertiga sempat menjadi salah satu mobil MPV keluarga yang cukup laris ketika diperkenalkan pertama kali di tahun 2012. Keberhasilan Ertiga di masa awal peluncurannya bahkan sempat digadang-gadang sebagai Avanza Killer yang mampu bersaing dalam angka penjualan. Setelah sempat meredup selama beberapa tahun ini, Suzuki kembali merilis All New Suzuki Ertiga 2018 dengan berbagai perubahan signifikan dibandingkan pendahulunya.

12/04/2018 | Arfian Alamsyah

Review New Suzuki Carry Pick Up 2019, Biaya Servisnya Jadi Lebih Mahal?

Ini dia yang ditunggu-tunggu oleh banyak pecinta mobil niaga di Indonesia. Yaitu New Suzuki Carry Pick Up 2019 akhirnya meluncur ke publik. Lantas, bagaimana pendapat kami mengenai mobil ini? Katanya biaya servisnya lebih mahal? Apa benar?

20/09/2017 | Mobilmo.com

Spesifikasi, Plus Minus & Harga Suzuki Escudo JLX/Nomade Terbaru

Sebelum kami berikan informasi tentang harga Suzuki Escudo tahun 1995 sampai tahun 1998 terlebih dahulu kami berikan ulasan tentang spesifikasi serta kelebihan dan kekurangan Suzuki Escudo tersebut. Berikut ulasan singkatnya.

20/09/2017 | Mobilmo.com

Spesifikasi Suzuki Neo Baleno Serta Kelebihan Dan Kekuranganya

Suzuki Neo Baleno merupakan mobil jenis hatchback yang dirilis oleh Suzuki di Indonesia pada tahun 2021. Mobil ini mempunyai tampilan yang sporty dan modern, serta mempunyai beberapa fitur canggih yang menarik. Berikut ini adalah spesifikasi Suzuki Neo Baleno serta kelebihan dan kekurangannya

20/09/2017 | Mobilmo.com

Spesifikasi Dan Harga Suzuki Carry 1.5 Futura Pick Up

Selain memiliki mobil penumpang, Suzuki juga bermain di segmen mobil angkut. Sebut saja namanya Suzuki Carry 1.