Busi Racing Pada Mobil

13/12/2018 | Arfian Alamsyah

Mengencangkan Busi Tidak Boleh Sembarangan, Ini Dia Cara Yang Benar

Mengencangkan busi setelah dilepas untuk diganti dengan yang baru ataupun dibersihkan memang terlihat sepele, namun ternyata mengencangkan busi tidak boleh sembarangan, ini dia cara yang benar

10/12/2018 | Arfian Alamsyah

Kenapa Mobil Perlu Ganti Busi?

Jika proses pembakaran pada mesin mobil sempurna, penggantian busi nyaris enggak dibutuhkan. Namun kenapa mesin mobil perlu untuk ganti busi?

17/09/2018 | Abdul Kosim

Memasang Busi Racing! Hati-Hati Ada Efeknya

Mobil merupakan salah satu tunggangan yang nyaman dan telah didesain sedemikian rupa oleh pihak produsen. Bahkan dari segi performa juga telah mumpuni dan sesuai dengan jenis kendaraannya. Namun kadang terdapat pengendara yang merasa kurang dan ingin meningkatkan performanya. Salah satu hal yang kerap dilakukan adalah melakukan modifikasi mulai dari mengganti filter udara sampai memasang busi racing.