CARI BERITA
Berkendara dengan anak
23/10/2019 | Abdul
Perlu Diperhatikan, Berikut Beberapa Hal Tidak Boleh Dilakukan Saat Berkendara Dengan Anak
Ketika bepergian dengan anak diharapkan memperhatikan banyak hal. Tujuannya adalah memberikan perjalanan yang menyenangkan dan menjadi salah satu momen yang dikenangnya. Namun kadang para orang tua salah dalam melakukannya, bukan kesenangan yang didapat malah perjalanan yang menantang. Berikut beberapa hal tidak boleh dilakukan saat berkendara dengan anak.
13/04/2019 | Fatchur Sag
Jangan Pernah Dilakukan, Ini Bahaya Besar Mengemudi Sambil Memangku Anak
Bukan rahasia kalau orang tua begitu sayang sama buah hatinya. Tapi keputusan mengemudi sambil memangku anak bukan keputusan yang bijak sebab ada bahaya besar yang mengintai setiap saat.
17/09/2018 | Abdul Kosim
Ternyata Memasang Kursi Anak Terbalik lebih Aman Buat Sang Buah Hati, Ini Penjelasannya!
Bepergian bersama keluarga untuk wisata adalah salah satu hal yang bikin kebahagian lebih maksimal. Apalagi saat bersama sang buah hati, tentunya di jalanan ataupun di tempat tujuan selalu ceria. Terdapat hal yang perlu diperhatikan saat menempatkan kursi Mobil khusus anak. Mungkin banyak yang berpandangan bahwa menempatkan layaknya kursi biasa. Namun ternyata memasang kursi anak terbalik dapat mengurangi cidera saat kecelakaan.