formasi kursi angkot

29/12/2017 | Mobilmo.com

Jok Angkutan Umum Menghadap Depan, Begini Konsepnya

Beberapa waktu lalu, Organisasi Pengusaha Angkutan Darat (Organda) mengusulkan agar kursi penumpang angkot di bagian belakang tidak lagi berhadap-hadapan, tapi menghadap ke depan. Tujuan utamanya adalah untuk memberikan kenyamanan terhadap penumpang.

01/12/2017 | Mobilmo.com

Jika Kursi Angkot Harus Menghadap Ke Depan, Ini Kendalanya

Sudah sejak lama, hampir semua angkutan kota jenis van atau bus kecil yang dikenal dengan sebutan angkutan umum perkotaan alias angkot memiliki ciri khas yang sama. Kursi untuk penumpang di belakang menghadap ke samping.