Harga Pertamax Naik, Harga BBM Shell Juga Naik

04/07/2018 | Fat

Petugas SPBU Shell Indonesia sedang mengisi BBM ke sebuah kendaraan

Shell Indonesia turut menaikkan harga jual BBM Shell di beberapa wilayah

Pertamina resmi menaikkan harga BBM Pertamax cs sebesar Rp 600 mulai awal Juli 2018 ini di tiga wilayah yaitu Jakarta, Jawa Barat dan Banten. Kenaikan ini didasari meningkatnya harga minyak dunia serta melemahnya nilai tukar rupiah terhadap Dollar AS dalam beberapa bulan terakhir.

>>> Mulai Awal Juli, Pertamina Naikkan Harga BBM Pertamax CS

Gambar menunjukan seorang dan SPBU Shell Indonesia

Bagi sebagian kalangan, BBM Shell adalah pilihan utama untuk kendaraan mereka

Mengikuti kenaikan yang dilakukan oleh Pertamina, harga BBM Shell Indonesia ternyata juga turut naik dengan besaran sekitar Rp 400.

Dilansir situs resmi Shell Indonesia, beberapa kawasan yang mengalami kenaikan harga BBM Shell adalah Jabodetabek, Bandung dan Sumatera Utara.

>>> Klik disini untuk mengetahui informasi harga mobil lengkap dengan spesifikasinya!

Berikut harga BBM Shell Indonesia yang baru berlaku efektif mulai 3 Juli 2018

Harga BBM Shell mulai 3 Juli 2018

Harga baru BBM Shell Indonesia, berlaku mulai 3 Juli 2018

>>> Mau cari mobil buat keluarga? Di cintamobil.com saja, koleksinya banyak harganya juga menguntungkan!

Berita sama topik