Mudik Di Siang Hari

14/05/2019 | Abdul

Ingin Melakukan Perjalanan Mudik Dengan Mobil, Pilih Siang Atau Malam Hari?

Lebaran sudah hampir dekat, keluarga yang tinggal di perkotaan berbondong-bondong mempersiapkan segala sesuatunya untuk perjalanan mudik. Memang hal ini sudah bukan rahasia lagi, mudik menjadi rutinitas tahunan yang menjadi salah satu momen yang ditunggu dan sangat membahagiakan. Tapi saat menempuh perjalanan, lebih baik siang atau malam hari?