CARI BERITA
Suzuki siapkan mobil baru
14/06/2019 | Abdul
Benarkah Suzuki Siapkan Mobil Baru MPV Dengan Sentuhan SUV?
Persaingan mobil di berbagai segmen semakin ketat, seperti di kelas MPV yang sekarang sedang naik-naiknya. Hal tersebut dikarenakan kebutuhan pengendara dan banyak produsen mengeluarkan produk terbaru. Di segmen SUV juga tidak kalah, pasalnya kelas ini menjadi salah satu yang digemari di dunia. Jadi tidak heran beberapa pabrikan merilis produk terbaru untuk menggebrak pasar ini. Bahkan dari pihak Suzuki siapkan mobil baru yang akan diterjunkan di segmen SUV.
CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer

Spesifikasi Mobil Suzuki Karimun Wagon R Blind Van 2015 : Kendaraan Pekerja Keras Dengan Kargo Luas

Review Toyota Avanza 2008 : Mobil MPV Keluarga Dengan Kaki-Kaki Yang Sangat Baik

Spesifikasi Mobil Daihatsu Taft 1996 : Mobil 90-an Bisa Untuk Bernostalgia

Spesifikasi Mobil KIA Sedona 2016 : MPV Premium Temani Perjalanan Bersama Keluarga