Konsumen Xpander Tak Perlu Cemas Dengan Ketersediaan Spare Part
25/01/2018 | Mobilmo.com
Spare Part mungkin dikhawatirkan sebagian konsumen Xpander sebab Mitsubishi sedang fokus-fokusnya memperbanyak kapasitas produksi unit guna memenuhi pesanan yang menumpuk.
Sempat tersendat di akhir tahun 2017 lalu, pengiriman unit Xpander ke tangan konsumen perlahan-lahan mulai lancar. Hal ini tak lepas dari upaya keras yang dilakukan oleh PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) selaku agen pemegang merek, mulai dari memperbanyak kapasitas produksi di pabrik dengan menambah shift kerja karyawan, memperbanyak jaringan penjualan mobil penumpang, sampai dengan menunda rencana ekspor yang sedianya dilakukan awal tahun 2018 ini.Dealer Mitsubishi untuk mobil penumpang, PT. Bumen Redja Abadi Magelang resmi dibuka pada Selasa 16 Januari 2018
Baca :- Pesanan Dalam Negeri Terus Mengalir, Ekspor Xpander Ditunda
- Mitsubishi Buka Dealer Baru Di Magelang Khusus Mobil Penumpang
Varian lokal Pajero Sport Exceed AT
Baca :- Varian Lokal Pajero Sport Resmi Bertambah Dua
- Jarak Makin Dekat, Pajero Sport Bakal Ambil Alih Posisi Fortuner Di 2018?
Aktifitas service di salah satu bengkel resmi Mitsubishi
Tidak hanya menjamin ketersediaan spare part yang bersifat fast moving, yang slow moving juga tak kalah dijamin sebab ini merupakan bagian dari komitmen Mitsubishi dalam memberikan layanan yang terbaik kepada para konsumen. "Kalau body part itu kita jamin dalam 24 jam, intinya tidak ada masalah dengan ketersediaan suku cadang Xpander ini," sambung Rauf. Baca :CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer
Spesifikasi Mobil Suzuki Karimun Wagon R Blind Van 2015 : Kendaraan Pekerja Keras Dengan Kargo Luas
Review Toyota Avanza 2008 : Mobil MPV Keluarga Dengan Kaki-Kaki Yang Sangat Baik
Spesifikasi Mobil Daihatsu Taft 1996 : Mobil 90-an Bisa Untuk Bernostalgia
Spesifikasi Mobil KIA Sedona 2016 : MPV Premium Temani Perjalanan Bersama Keluarga