Tips & trik mengemudi mobil dengan aman, nyaman dan hemat BBM p21

13/04/2019 | Fatchur Sag

Jangan Pernah Dilakukan, Ini Bahaya Besar Mengemudi Sambil Memangku Anak

Bukan rahasia kalau orang tua begitu sayang sama buah hatinya. Tapi keputusan mengemudi sambil memangku anak bukan keputusan yang bijak sebab ada bahaya besar yang mengintai setiap saat.

08/04/2019 | Fatchur Sag

Sebagai Penolong, Bahu Jalan Makin Tak 'Dihargai'

Tak peduli dimana saja dan kapan saja, makin kesini bahu jalan makin tidak dihargai dan kehilangan fungsi utamanya sebagai penolong situasi darurat.

07/04/2019 | Fatchur Sag

Bukan Lagi Pemanis, Ini Peran Besar Stop Lamp Pada Spoiler

Spoiler bukan lagi barang baru pada mobil-mobil penumpang. Penyematannya membuat mobil memiliki nilai jual lebih mahal dibanding mobil tanpa spoiler. Tambah lagi dengan adanya stop lamp berupa LED membuat mobil tampil makin menarik. Tak hanya berpengaruh pada estetika stop lamp pada spoiler ternyata memiliki peran besar terhadap keselamatan pengendara.

06/04/2019 | Fatchur Sag

Ini City Car Guys, Jangan Digeber Kayak Mobil Sedan

Ada yang harus diperhatikan saat Anda mengemudi, yaitu memahami jenis mobil yang Anda bawa. Kalau itu sebuah city car, Anda tidak bisa sembarangan dengan menggeber layaknya sedan atau mobil balap.

01/04/2019 | Mahmudi Restyanto

Lakukan Hal Ini Saat Melihat Kecelakaan di Jalan

Saat Anda sedang mengemudi, bisa saja mobil di depan secara tiba-tiba mengalami kecelakaan. Lantas bagaimana seharusnya sikap kita sebagai orang awam ketika melihat kecelakaan di jalan? Ada beberapa langkah yang bisa dilakukan, berikut tipsnya.

26/03/2019 | Fatchur Sag

Wajib Dipakai di Tanjakan, Begini Cara Menggunakan Gigi 1 Mobil Transmisi Manual

Tidak seperti di jalanan datar, mengemudi di tanjakan memerlukan teknik khusus. Terlebih jika kondisi lalu lintas padat merayap yang sesekali berjalan sesekali berhenti, dalam kondisi ini penggunaan gigi 1 pada mobil transmisi manual menjadi 'wajib'. Hanya saja untuk hal yang satu ini gampang-gampang susah, jadi perlu banyak berlatih dan juga jam terbang tinggi untuk menjadi mahir.

25/03/2019 | Fatchur Sag

Pengemudi Pemula, Haruskah Menunggu Sampai Mahir Untuk Turun Ke Jalan Raya?

Sebagian orang menyarankan kalau belum masih tahap belajar sebaiknya tidak mengemudi di jalan raya dan tunggu sampai benar-benar mahir. Sebagian yang lain beranggapan justru dengan turun ke jalan raya pengemudi pemula akan segera menjadi mahir.

22/03/2019 | Fatchur Sag

Aturan Kota Ini Tak Punya Tempat Sampah Di Mobil Bisa Didenda Rp 500 ribu Hingga Dipenjara

Sepertinya memang sulit menghilangkan kebiasaan buang sampah sembarangan dari dalam mobil. Tapi Pemkot Bandung punya cara tersendiri mengatasi hal tersebut, bagi kendaraan yang ketahuan tidak memiliki tempat sampah pemilik bakal didenda maksimal Rp 500 ribu. Wah!

22/03/2019 | Fatchur Sag

Terapkan 5 Tips Ini Ketika Anda Mengemudi Sendirian di Malam Hari

Tak seperti di siang hari yang memiliki penerangan alami, mengemudi sendirian di malam hari membutuhkan tips dan trik khusus agar senantiasa aman serta selamat sampai di tujuan.

20/03/2019 | Fatchur Sag

Bertemu Pengemudi Ugal-ugalan, Lakukan 4 Hal Berikut Biar Tetap Aman

Pengemudi ugal-ugalan menjadi momok bagi penggguna jalan raya. Mereka bikin was-was siapapun yang berpapasan atau berdekatan. Bertemu dengan pengemudi semacam ini, apa yang sebaiknya Anda lakukan biar tetap aman? Simak tips berikut!