Terbaru - All New Fortuner TRD Sportivo Bermesin Diesel 2.8 L
05/08/2017 | Mobilmo.com
All New Fortuner TRD Sportivo, mungkin ini yang sedang ditunggu-tunggu para pecinta mobil SUV besutan Toyota yang hingg sampai saat ini masih menjasi satu-satunya pesaing terberat All New Mitsubishi Pajero Sport 2016.
Baca juga : 10 Fitur Unggulan All New Pajero Sport 2016
Jika memang iya, berbanggalah karena Toyota tahailand belum lama ini telah meluncurkan barian terbaru dari All New Fortuner, yakni All New Toyota Fortuner TRD Sportivo.
Menariknya, keluarga terbaru Fortuner ini dipersnjatai dengan dapur pacu mesin disel dengan kapasitas yang lebih besar, yakni 2,8 liter.
Sedangkan untuk pilihan warnanya, All New Toyota Fortuner TRD Sportivo menyediakan dua pilihan warna, White Pearl dan Black Mica.


CARI BERITA
Berita mobil populer
Review mobil populer
Spesifikasi Mobil Suzuki Karimun Wagon R Blind Van 2015 : Kendaraan Pekerja Keras Dengan Kargo Luas
Review Toyota Avanza 2008 : Mobil MPV Keluarga Dengan Kaki-Kaki Yang Sangat Baik
Spesifikasi Mobil Daihatsu Taft 1996 : Mobil 90-an Bisa Untuk Bernostalgia
Spesifikasi Mobil KIA Sedona 2016 : MPV Premium Temani Perjalanan Bersama Keluarga
Daihatsu Dress-Up Challenge 2020 Tahun Ini Dilakukan Secara Virtual
Spesifikasi Mobil Suzuki Swift 2013 : Mobil Mungil Untuk Temani Aktivitas Di Perkotaan
Ditlantas Polda Jatim Siapkan Tilang Elektronik Seluruh Jatim