Cara Melewati Jalan yang Berlubang dengan Mobil

10/10/2017 | Mobilmo.com

Perjalanan menggunakan Mobil memang terasa sangat nyaman dibandingkan dengan menggunakan sepeda motor. Mau perjalanan kemanapun siap untuk dilakukan dengan riang gembira. Akan tetapi perjalanan yang diharapkan tidak sepenuhnya mulus, karean kadang harus melewati tanjakan turunan dan menikung. Tidak hanya itu saja, kadang saat lagi nyaman berkendara tiba-tiba terjadi kemacetan panjang. Selain hal tersebut , masalah yang harus dihadapiĀ  oleh pengendara Mobil adalah pengendara harus melintasi jalanĀ  yang berlubang.

  • Memperhatikan kedalaan lubang di jalan
  • roda Mobil Anda. Pada saat Anda ingingi melakukan manuver guna untuk menghindari lubang, jangan sampai salah kaprah. Maksudnya dilakukan secara mendadak tanpa melihat kanan ikiri. Jadi saat ingin menghindari lubang lihatlah kanan kiri apakah ada Mobil di depan atau kendaraan dibelakang yang ingin menyalip. Hal tersebut sangat perlu untuk dilakukan guna untuk menghindari terjadinya kecelakaan.

    1. Memegang kemudi Mobil dengan kuat

  • Menghindari pinggiran lubang tergesek pada dinding ban