Berita terbaru seputar dunia otomotif di Indonesia maupun luar negeri p93

25/08/2018 | Fat

Unggul Di Negara Asalnya, Proton Iriz Mengenaskan Di Indonesia

Bangga dengan statusnya sebagai mobil nasional Malaysia, Proton Iriz harus menerima kenyataan mengenaskan saat berlabuh di Indonesia.

25/08/2018 | Padli Nurdin

Ada Cabor Marathon Asian Games, Catat Pengalihan Arus Sabtu dan Minggu ini

Dalam lanjutan gelaran Asian Games 2018, beberapa ruas jalan terpaksa ditutup ditambah pengalihan arus untuk menyesuaikan dengan rute marathon dipertandingkan hari ini, Sabtu, (25/8).

25/08/2018 | Fat

Konsumen Daerah Boleh Beli Mobil Di Jakarta Dengan Konsekuensi

Karena berbagai alasan tidak sedikit konsumen daerah memilih membeli mobil baru di Jakarta. Adakah konsekuensinya?

24/08/2018 | Padli Nurdin

Jaguar Land Rover akan Bangun Fasilitas Servis Mobil Klasik di Amerika

Jaguar dan Land Rover akan membuka fasilitas mobil klasik yang akan menawarkan servis serta penjualan mobil bekas Jaguar dan Land Rover klasik di Amerika.

24/08/2018 | Padli Nurdin

Melihat Aksi Balap Becak Motor, Sidecar dengan Kearifan Lokal

Melihat balap mobil atau balap motor mungkin memang sudah biasa, tapi di Aceh ada balap becak motor yang memacu adrenalin.

23/08/2018 | Padli Nurdin

Instant Karma: Pecahkan Spion Saksi Pencurian, Pencuri Motor ini Kena Batunya

Karma memang benar adanya. Contohnya ketika pencuri motor ini mencoba mengusir pengemudi mobil yang melihatnya beraksi, sang pengemudi tidak takut malah menabrak motor pencuri tersebut.

22/08/2018 | Padli Nurdin

10 Desain Aneh Pesawat Terbang Dari Masa ke Masa

Semenjak Wright Bersaudara mengembangkan prototipe kendaraan terbang mereka pada 1903, telah beredar banyak desain aneh pesawat terbang yang dikembangkan dari masa ke masa.

21/08/2018 | Handy Goeyana

Diler Resmi DFSK Kini Hadir Di Kota Makassar

Kota Makassar menjadi pusat aktivitas bisnis dan ekonomi di Provinsi Sulawesi Selatan. Tiap tahun tercatat pertambahan puluhan ribu kendaraan bermotor yang lalu-lalang di jalan. Peningkatan jumlah kendaraan sebanyak tujuh persen tiap tahunnya di kota Makassar, menjadi bukti adanya geliat positif dari perekonomian Provinsi Sulawesi Selatan.

21/08/2018 | Fat

All New Ertiga Siap Goyang Pasar Dunia

Kehadiran All New Ertiga membawa berkah buat Suzuki. PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengaku sedang bersiap mengekspor low MPV terbarunya tersebut ke berbagai penjuru dunia.

20/08/2018 | Fat

Meluncur di Thailand, Mitsubishi Xpander Disebut Sebagai Crossover

Memanfaatkan momen Bangkok International Grand (BIG) Motor Sale 2018, Mitsubishi Motors Thailand resmi meluncurkan Mitsubishi Xpander.